IMPLEMENTASI WEBSITE MEDIA PROMOSI SEKOLAH PADA SMP NEGERI NAIOLA MENGGUNAKAN METODE PROTOTYPE

Kosat, Alegonda Nosa (2022) IMPLEMENTASI WEBSITE MEDIA PROMOSI SEKOLAH PADA SMP NEGERI NAIOLA MENGGUNAKAN METODE PROTOTYPE. Undergraduate thesis, Univrsitas Timor.

[img] Text (Abstrak)
ABSTRAK.pdf

Download (429kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (244kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (259kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (16kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (850kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (325kB)
[img] Text (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf

Download (302kB)

Abstract

Sekolah merupakan tempat yang membutuhkan media promosi untuk menarik siswa agar tertarik menuntut ilmu. Media Promosi Sekolah adalah kegiatan memperkenalkan, menawarkan mutu, visi, misi, dan tujuan sebuah sekolah kepada masyarakat atau orang tua murid. Promosi sekolah berguna untuk menarik minat masyarakat untuk berpartisipasi aktif dalam sekolah tersebut. Saat ini pelaksanaan promosi sekolah di SMP Negeri Naiola masih belum optimal. Untuk mendapatkan pemberitahuan tentang informasi sekolah dilakukan dengan tiga cara antara lain spanduk, penyebaran brosur, dan informasi secara lisan. Dalam penelitian ini dikembangkan sebuah sistem informasi promosi sekolah menggunakan website. Website sekolah pada penelitian ini dibangun dengan menggunakan metode prototype. Secara umum, prototype adalah teknik pengembangan sistem yang menggunakan prototype untuk menggambarkan sistem sehingga klien atau pemilik sistem mempunyai gambaran jelas pada sistem yang di bangun oleh tim pengembangan. Hasil dari penelitian ini yaitu berupa website “smpnegerinaiola”. Dengan adanya website media promosi sekolah ini, memberi banyak manfaat pada pihak sekolah dan juga masyarakat luas dimana mempermudah dalam penyampaian dan proses pencarian informasi sekolah.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Sekolah, Media Promosi, Metode Prototype, Website.
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Sains Teknologi dan Kesehatan > Teknologi Informasi dan Komunikasi
Depositing User: Mr Engelbertus De Yesus Taus
Date Deposited: 09 Sep 2022 01:19
Last Modified: 09 Sep 2022 01:19
URI: http://repository.unimor.ac.id/id/eprint/391

Actions (login required)

View Item View Item