IMPLEMENTASI METODE DELONE DAN MCLEAN UNTUK MENGUKUR KESUKSESAN PENERAPAN APLIKASI POSPAY DI PT. POS INDONESIA (Persero)

Bas, Cristin Tidja Yuliani (2022) IMPLEMENTASI METODE DELONE DAN MCLEAN UNTUK MENGUKUR KESUKSESAN PENERAPAN APLIKASI POSPAY DI PT. POS INDONESIA (Persero). Undergraduate thesis, Univrsitas Timor.

[img] Text (Abstrak)
ABSTRAK.pdf

Download (956kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (276kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (332kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (364kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (843kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (280kB)
[img] Text (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

PT. Pos Indonesia (persero) memiliki layanan pos payment (pospay) atau System Online Payment Point (SOPP). Layanan Pospay yang sudah berjalan harus terus ditingkatkan agar dapat berkembang dengan baik. Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk menganalisis kesuksesan penerapan pospay di PT. Pos Indonesia (persero) agar nantinya dapat diketahui dan diidentifikasi kesuksesan dari penerapan aplikasi Pospay. Data penelitian dianalisis secara kuantitatif dengan menggunakan metode Structrural Equation Models (SEM) dengan menggunakan tools SPSS Amos versi 2. Pengumpulan data di lakukan dengan menyebarkan kuisioner online kepada pengguna aplikasi Pospay yaitu petugas PT.Pos Indonesia (persero) . Metode Delone dan Mclean akan digunakan sebagai model untuk menganalisa kesuksesan aplikasi Pospay dan juga mengetahui faktor-faktor apa saja yang berpengaruh. Metode Delone dan Mclean merupakan metode yang memiliki 6 variabel yaitu : Information Quality, System Quality, Service Quality, Use, User Statisfaction dan Net Benefit. Variable-variabel ini digunakan sebagai komponen penentu kesuksesan implementasi layanan Pospay. Hasil penenlitian menunjukan bahwa keenam variable tersebut tidak saling mempengaruhi satu sama lain.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: PT. Pos Indonesia (persero), Kesuksesan layanan pos payment (pospay), metode delone dan mclean
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Sains Teknologi dan Kesehatan > Teknologi Informasi dan Komunikasi
Depositing User: Mr Engelbertus De Yesus Taus
Date Deposited: 09 Sep 2022 01:18
Last Modified: 09 Sep 2022 01:18
URI: http://repository.unimor.ac.id/id/eprint/375

Actions (login required)

View Item View Item