“ANALISIS KINERJA PEGAWAI”. (Studi Kasus Pada Badan Penanggulangan Bencana Daer ah Kabupaten TTU).

Kefi, Priska Vianne (2021) “ANALISIS KINERJA PEGAWAI”. (Studi Kasus Pada Badan Penanggulangan Bencana Daer ah Kabupaten TTU). Undergraduate thesis, Univrsitas Timor.

[img] Text (Abstrak)
ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
BAB 1.pdf

Download (219kB)
[img] Text (BAB II)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (352kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (241kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
BAB 4.pdf

Download (453kB)
[img] Text (BAB V)
BAB 5.pdf

Download (189kB)

Abstract

Nama : Priska Vianne Kefi / 41160110 (2016) “ANALISIS KINERJA PEGAWAI” (Studi Pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten TTU)” di bawah bimbingan Ibu Imelda Thein, SE, MM selaku pembimbing I dan Bapak Sirilius Nafanu, SE, MM selaku pembimbing II. Penulisan karya ilmiah ini bertujuan untuk menganalisis kinerja dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Timor Tengah Utara dalam melakukan penanggulangan bencana dan untuk mengetahui apa saja bencana alam yang terjadi di Kabupaten Timor Tengah Utara. Kondisi daerah Kabupaten Timor Tengah Utara memiliki geografis, geologis, hidrologis dan demografis yang memungkinkan terjadi berbagai macam bencana, baik yang disebabkan oleh faktor alam, faktor non alam maupun faktor manusia yang menyebabkan timbulnya korban jiwa, kerusakan lingkungan, kerugian harta benda dan dampak psikologis yang dalam keadaan tertentu dapat menghambat pembangunan nasional. Sehingga diperlukan kinerja yang baik untuk menanggulangi bencana tersebut. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif yang bersifat deskriptif dengat tujuan untuk menggambarkan kejadian dengan jelas dan akurat. Penelitian ini menggunakan cara pengumpulan data dengan observasi secara langsung dengan cara mengambil data di BPBD Kabupaten Timor Tengah Utara, dan mewawancara masyarakat. Data dan hasil wawancara yang didapat lalu di analisis untuk mendapatkan kesimpulan. Penelitian ini menggunakan lima indikator untuk menentukan keberhasilannya, yaitu, Kualitas, kuantitas, ketepatan waktu, efektivitas, dan kemandirian. Dari hasil penelitian ini menunjukkan bahwa BPBD Kabupaten Timor Tengah Utara memiliki kinerja penanggulangan bencana yang cukup baik meskipun belum maksimal karena tidak semua indikator yang digunakan untuk menilai terpenuhi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Analisis, Kinerja, Penanggulangan
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi Bisnis > Ekonomi Manajemen
Depositing User: Mr Engelbertus De Yesus Taus
Date Deposited: 02 Sep 2022 05:41
Last Modified: 02 Sep 2022 05:41
URI: http://repository.unimor.ac.id/id/eprint/362

Actions (login required)

View Item View Item